3 Desain Terbaik Matras Kasur Cellini, Mana Pilihanmu?

 

Cellini adalah produsen furniture rumah tangga yang terkenal karena desain dan kualitas terbaik. Salah satunya adalah pilihan Kasur atau tempat tidurnya yang akan melengkapi ruangan kamar anda. Berikut adalah pilihan Matras Kasur terbaik dari Cellini yang bisa dijadikan rekomendasi untuk meningkatkan kualitas tidur anda.

Pilihan 3 Desain Tempat Tidur Cellini

1. Seville Lux Mattress

Pilihan Kasur tempat tidur terbaik dari Cellini yang pertama adalah Seville Luxe Mattress. Salah satu keunggulan Kasur ini adalah desainnya yang terkesan mewah yang akan membuat kesan elegan. Tidak hanya menonjolkan desainnya, namun Kasur tempat tidur dari Cellini juga menggunakan bahan material berkualitas yang akan memberikan manfaat.

Matras Kasur ini juga sudah dilengkapi dengan teknologi anti bakteri yang akan mendukung meningkatnya Kesehatan dan membuat penggunanya lebih nyaman. Sehingga Kasur ini tidak akan mudah kotor dan cara perawatannya juga akan lebih mudah. Semakin berkualitas bahan material yang digunakan maka akan semakin mudah perawatan dans semakin awet.

2. Flow Mattress

Pilihan matras dengan kualitas terbaik dari Cellini berikutnya adalah Flow Mattress. Kasur dengan kualitas premium ini sudah dilengkapi dengan teknologi Antistatik dan Antimikroba yang akan membuat pengalaman istirahat anda semakin nyaman. Selain itu, dengan teknologi ini akan cocok untuk anda yang punya masalah kulit dan ada alergi terhadap bahan tertentu.

Matras Kasur berkualitas dari Cellini ini juga akan dilengkapi dengan topper lateks dengan bahan yang alami. Kemudian juga ada alas penyangga dengan bentuk pegas berkantong yang membuat struktur Kasur ini menjadi lebih kokoh. Hal inilah yang menjadi Kasur pilihan dari Cellini ini menjadi lebih tahan lama bila digunakan dan bermanfaat untuk Kesehatan.

3. Botania Mattress

Pilihan Kasur untuk tempat tidur berikutnya yang tidak kalah berkualitas dari Cellini adalah Botania Mattress. Salah satu keunggulan matras tempat tidur series Botania Mattress ini adalah punya lapisan mewah yang sudah menggunakan kain antimikroba yang super lembut dan adanya lapisan lateks alami yang membuat matras ini lebih tebal dan nyaman digunakan.

Matras Kasur ini dilengkapi dengan kain Tencel yang diekstraksi dari pulp kayu eucalyptus alami yang bagus untuk Kesehatan. Keunggulan bahan ini adalah bisa membantu menyerap dan kemudian melepaskan kelembapan ke lingkungan sehingga akan memberikan efek sejuk. Sehingga bisa menambah kualitas tidur dan istirahat anda sehari hari.

Itulah beberapa ulasan tentang Kasur yang bisa anda pilih untuk meningkatkan kualitas tidur yang baik untuk Kesehatan. Cellini sebagai produsen penyedia furniture berkualitas di Indonesia ini menawarkan banyak ragam Kasur untuk melengkapi hunian anda. Segera kunjungi website resmi Cellini dan dapatkan penawaran terbaik produknya disana.